Skip to content

  • Home
  • Sulut
    • Pemprov
    • Manado
    • Minahasa
    • Minut
    • Minsel
  • Hukrim
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Olah raga
  • Parlemen
  • Politik
  • Bawaslu/KPU
  • Politik
  • Unima

Bupati Minut Didampingi Isteri Melayat ke Rumah Duka Debbie Watuliu

admin, 11/06/202325/06/2023

JAKARTA – Minggu, (11/06/2023), Bupati Minahasa Utara(Minut) Joune Ganda bersama istri yang juga ketua TP- PKK Minut Risya Ganda Davega melayat kerumah duka atas meninggalnya almarhum Debbie Deborah Watuliu Dumais istri dari Brigjen Pol DR Winston Tommy Watuliu,di Jakarta.

” Atas nama pribadi, keluarga besar Ganda-Davega serta pemerintah Kabupaten Minahasa Utara menyatakan duka yang mendalam, moga keluarga yang ditinggal akan mendapat penghiburan sejati dari Tuhan” kata Joune Ganda.

Pantauan media ini, tampak Joune Ganda dan istri menitikan air mata dengan raut wajah yang sedih sebagai tanda turut merasa kehilangan almarhumah.

Related Posts:

  • Bupati Jemmy Kumendong Mengadiri Ibadah Pemakaman Ayah Mertua Sekda Minahasa .
    Bupati Jemmy Kumendong Mengadiri Ibadah Pemakaman…
  • IMG-20250416-WA0010
    Bupati RD dan ketua TP- PKK serta Jajaran Pemkab…
  • stevy 1
    Bentuk Perhatian dan Ketulusan Pnt Stevy Keintjem…
  • IMG-20250328-WA0019_copy_422x422
    Buah-Buahan untuk Kecantikan Wajah dan Kulit
  • vasung duka
    Wabup Vanda Sarundajang Hadiri Ibadah Pemakaman…
  • Konsolidasi Tim Sahabat YSK 08 : Perkuat Posisi Yulius Selvanus Komaling Menuju Gubernur Sulut
    Konsolidasi Tim Sahabat YSK 08 : Perkuat Posisi…
Post Views: 1,356
Pages: 1 2
Minut

Navigasi pos

Previous post
Next post

Berita Terkini

  • Vasung Perkuat Sinergi Daerah–Pusat di Forum Nasional
  • Sarah Dondokambey Nahkodai PMI Minahasa, Perkuat Garda Kemanusiaan Daerah
  • Pastikan Dapur Warga Tetap Mengepul, Wabup Minahasa Ajukan GPM 2026
  • UNIMA Klarifikasi Jadwal Ujian PGSD yang Cantumkan Nama Oknum Dosen DM
  • RD-Vasung Bahas Program Pembinaan Umat Kristen dengan Kemenag RI
©2026 | WordPress Theme by SuperbThemes
Go to mobile version